STADIUM SERVER & SIDER
Stadium Server adalah config module lua untuk menjalankan stadium dalam keadaan mentah dan bukan dalam bentuk format .cpk ataupun .cpk Stadium Pack. Jadi, supaya bisa dijalankan, maka stadium yang format cpk harus diextract dulu dalam keadaan mentah atau berbentuk folder.
Dengan stadium server ini kita bisa menambahkan stadium sesuka kita tanpa adanya batasan limit. Ini tidak seperti dalam format cpk yang digenerate di dpfilelist, karena hanya dibatasi 64 cpk. Begitu juga dengan stadium pack yang hanya dibatasi 42 stadium. Stadium server ini wajib menggunakan SIDER utk menjalankan config module luanya.
Sider adalah sebuah tool untuk menjalankan suatu mods di luar mods yang ada di dpfilelist. Mods yang dijalankan masih berupa file-file yang ada di folder alias belum di build menjadi file .cpk. Berbeda dengan mods yang ada di dpfilelist yg berupa file .cpk. Dengan sider kita bisa menjalankan mods apapun tanpa batas.
Awalnya sider ini diciptakan oleh para modder yang ingin mencoba hasil mods karyanya tanpa harus buka tutup game. Jadi dgn sider ini mods nya bisa diedit walaupun game dlm keadaan hidup atau sdg dimainkan.
CARA MEMASANG STADIUM SERVER
Bagi tmn2 di sini yg msh binggung memakai stadium server, maka kali ini saya akan memberikan tutorialnya dgn bahasa sederhana yg mudah dipahami.
Berikut caranya:
1. Kalian harus atau wajib menggunakan LiveCPK Sider dan harus mempunyai stadium server dulu, jika belum punya silahkan download dulu LiveCpk sider by Juce & Nesa, Versi terakhir v.3.5.1 dan download juga Stadium servernya v.1.0 dan v.1.3 (Config.lua nya)
2. Download dan buka dulu Stadium Server v.1.0, caranya Ekstrak file dengan WinRAR, masukkan folder 'Content' dan 'Modules' ke dalam folder Sider yang ada di directory PES 2017 milik kalian. Jika ada pesan dialog, kalian OverWrite saja
3. Selanjutnya download dan buka Stadium Server versi 1.3, ekstrak dengan WinRAR lalu copy StadiumServer.lua ke dalam folder modules yg ada di directory Pes kalian
4. Buka file sider.ini dengan notepad, tambahkan tulisan di bawah ekstension modules, tambahkan perintah lua.module = "StadiumServer.lua", jadi kurang lebih seperti ini :
; Extension modules
lua.module = "StadiumServer.lua"
5. Selanjutnya, buka folder Stadium-Server,
Di sini nantinya kita akan menemukan 3 buah folder yakni Ulker Stadium, Niko Liberty v1, Turk Telekom Arena. Folder Ulker Stadium & Turk Telekom Arena merupakan folder "mentah" dari sebuah stadion, hasil ekstraks dari file .CPK, ya boleh dibilang folder tersebut sengaja tidak dijadikan CPK. Jadi apabila kalian ingin menambahkan stadium, harus ekstrak file CPKnya terlebih dahulu, kemudian kalian beri nama folder stadion yang sudah diekstrak dan letakkan di dalam folder Stadium Server.
Di sini saya ambil Contoh Folder Turk Telekom Arena & Ulker Stadium di atas.
6. Selanjutnya buka map_teams.txt dgn notepad. Posisi map_teams.txt ada di bawah di folder stadium server, pastikan kalian menulis formatnya sebagai berikut
format penulisannya : team_ID, stadium_id, stadium_name, stadium_path # comment ( Sifatnya comment optional, digunakan sebagai keterangan, boleh ditambahkan, boleh juga tidak ).
Team_ID : ID dari sebuah tim yang akan kalian jadi lokasi homebase stadium.
Stadium_Id : 3 Digit ID yang biasa digunakan utk stadium, kalau kalian ekstrak suatu stadium dari stadiumpack pasti akan menemukan folder seperti 007, 019 dsb.
3 digit angka tersebut dinamakan ID stadium.
Perlu diingat ! ID Stadium wajib diawali dengan satu atau dua angka 0. Misalkan ID Stadium kurang dari angka 10, maka ID Stadiumnya menjadi 007, 003, misalkan lebih dari angka 10 maka menjadi 011, 019, dst.
Stadium_name : Nama Stadion yang nantinya akan ditampilkan di game.
Stadium_path : Lokasi penyimpanan folder stadium, di sini nama folder stadium harus sama dgn yg ditulis di maps_teams nantinya. Disarankan untuk menyimpan folder stadium di dalam folder stadium-server.
Dan jika ingin mengambil stadium dari stadiumpack (yg isinya 40-42 stadium), maka perlu diextract terlebih dahulu.
Sebenarnya bisa langsung dicopy/cut ke folder stadium server setelah diextract,
tapi direkomendasikan utk dibuat persatuan/perstadium dulu baru dicopy/cut ke folder stadium servernya.
Jika sudah mengerti penjelasan di atas, maka nantinya di map_teams.txt kalian bisa tulis dengan format contoh seperti dibawah ini :
101, 019, Ulker Stadium, TUR - Ulker Stadium # Fenerbahce
Id teams yg 3 digit bisa juga tulis dgn 4 digit supaya rapi.
Contoh:
0101, 019, Ulker Stadium, TUR - Ulker Stadium # Fenerbahce
Keterangan:
101 : ID Tim Fenerbahce, (Id teams yg 3 digit bisa juga ditulis jadi 4 digit supaya rapi, tambahkan 0 di depannya, misal 101 menjadi 0101)
019 : ID Stadium dari Ulker Stadium
Ulker Stadium : Nama Stadium di game
TUR - Ulker Stadium : Nama folder Stadium (ingat utk penulisan nama folder stadium di maps_teams harus sama dgn nama folder stadiumnya, dan lokasi tempat stadiumnya)
# Fenerbahce : Keterangan yang menunjukan bahwa stadium ini milik Fenerbahce (Diisi atau tdk diisi, tdk menjadi masalah).
Sekian tutorialnya, walaupun agak panjang semoga mdh dipahami, terima kasih...
Nb:
- Jgn lupa perhatikan jumlah tanda koma dan spasinya
- Utk mengetahui Id team bisa menggunakan Zs Editor by Buhalo88 atau Editor by ejogc327
- Utk mengetahui Id stadium bisa masuk ke stadium servernya (contoh stadio Artemio Franchi), cari folder render lalu cari folder thumnail, kemudian buka folder thumnailnya (di sini kita akan mengetahui id stadiumnya stxxx)
TUTORIAL SETTING MAP FINAL COMPETITION
Buka maps_competitions dgn notepad.
Lalu edit Formatnya seperti ini, saya ambil contoh setting Stadium Server utk Final UCL yg akan diselenggarakan di stadium Artemio Franchi yg ada di Stadium Server
13, , , , 142, Artemio Franchi, ITA - Artemio Franchi # Champion League Final
Keterangan:
13 = ini adalah id turnament (dalam contoh ini berarti 13 adalah id turnament UCL, jadi nanti tinggal disesuaikan dgn id turnament yg teman2 inginkan)
142 = ini adalah id stadium Artemio Franchi yg ada di stadium server, jadi nanti tinggal sesuaikan dgn id stadium tmn2 yg ingin dijadikan stadium final
Artemio Franchi = ini adalah nama stadium yg akan muncul di game
ITA - Artemio Franchi = Nama folder Stadium (ingat utk penulisan nama folder stadium di maps_competitions harus sama dgn nama folder stadiumnya, dan lokasi tempat stadiumnya)
# Champions League Final = yg ini hanya bersifat optional atau keterangan saja. Mau diisi atau tdk, bukan masalah
Nb: Jgn lupa perhatikan jumlah tanda koma dan spasinya.
Written by : Hcs Cvan
Bagi tmn2 di sini yg msh binggung memakai stadium server, maka kali ini saya akan memberikan tutorialnya dgn bahasa sederhana yg mudah dipahami.
Berikut caranya:
1. Kalian harus atau wajib menggunakan LiveCPK Sider dan harus mempunyai stadium server dulu, jika belum punya silahkan download dulu LiveCpk sider by Juce & Nesa, Versi terakhir v.3.5.1 dan download juga Stadium servernya v.1.0 dan v.1.3 (Config.lua nya)
2. Download dan buka dulu Stadium Server v.1.0, caranya Ekstrak file dengan WinRAR, masukkan folder 'Content' dan 'Modules' ke dalam folder Sider yang ada di directory PES 2017 milik kalian. Jika ada pesan dialog, kalian OverWrite saja
3. Selanjutnya download dan buka Stadium Server versi 1.3, ekstrak dengan WinRAR lalu copy StadiumServer.lua ke dalam folder modules yg ada di directory Pes kalian
4. Buka file sider.ini dengan notepad, tambahkan tulisan di bawah ekstension modules, tambahkan perintah lua.module = "StadiumServer.lua", jadi kurang lebih seperti ini :
; Extension modules
lua.module = "StadiumServer.lua"
5. Selanjutnya, buka folder Stadium-Server,
Di sini nantinya kita akan menemukan 3 buah folder yakni Ulker Stadium, Niko Liberty v1, Turk Telekom Arena. Folder Ulker Stadium & Turk Telekom Arena merupakan folder "mentah" dari sebuah stadion, hasil ekstraks dari file .CPK, ya boleh dibilang folder tersebut sengaja tidak dijadikan CPK. Jadi apabila kalian ingin menambahkan stadium, harus ekstrak file CPKnya terlebih dahulu, kemudian kalian beri nama folder stadion yang sudah diekstrak dan letakkan di dalam folder Stadium Server.
Di sini saya ambil Contoh Folder Turk Telekom Arena & Ulker Stadium di atas.
6. Selanjutnya buka map_teams.txt dgn notepad. Posisi map_teams.txt ada di bawah di folder stadium server, pastikan kalian menulis formatnya sebagai berikut
format penulisannya : team_ID, stadium_id, stadium_name, stadium_path # comment ( Sifatnya comment optional, digunakan sebagai keterangan, boleh ditambahkan, boleh juga tidak ).
Team_ID : ID dari sebuah tim yang akan kalian jadi lokasi homebase stadium.
Stadium_Id : 3 Digit ID yang biasa digunakan utk stadium, kalau kalian ekstrak suatu stadium dari stadiumpack pasti akan menemukan folder seperti 007, 019 dsb.
3 digit angka tersebut dinamakan ID stadium.
Perlu diingat ! ID Stadium wajib diawali dengan satu atau dua angka 0. Misalkan ID Stadium kurang dari angka 10, maka ID Stadiumnya menjadi 007, 003, misalkan lebih dari angka 10 maka menjadi 011, 019, dst.
Stadium_name : Nama Stadion yang nantinya akan ditampilkan di game.
Stadium_path : Lokasi penyimpanan folder stadium, di sini nama folder stadium harus sama dgn yg ditulis di maps_teams nantinya. Disarankan untuk menyimpan folder stadium di dalam folder stadium-server.
Dan jika ingin mengambil stadium dari stadiumpack (yg isinya 40-42 stadium), maka perlu diextract terlebih dahulu.
Sebenarnya bisa langsung dicopy/cut ke folder stadium server setelah diextract,
tapi direkomendasikan utk dibuat persatuan/perstadium dulu baru dicopy/cut ke folder stadium servernya.
Jika sudah mengerti penjelasan di atas, maka nantinya di map_teams.txt kalian bisa tulis dengan format contoh seperti dibawah ini :
101, 019, Ulker Stadium, TUR - Ulker Stadium # Fenerbahce
Id teams yg 3 digit bisa juga tulis dgn 4 digit supaya rapi.
Contoh:
0101, 019, Ulker Stadium, TUR - Ulker Stadium # Fenerbahce
Keterangan:
101 : ID Tim Fenerbahce, (Id teams yg 3 digit bisa juga ditulis jadi 4 digit supaya rapi, tambahkan 0 di depannya, misal 101 menjadi 0101)
019 : ID Stadium dari Ulker Stadium
Ulker Stadium : Nama Stadium di game
TUR - Ulker Stadium : Nama folder Stadium (ingat utk penulisan nama folder stadium di maps_teams harus sama dgn nama folder stadiumnya, dan lokasi tempat stadiumnya)
# Fenerbahce : Keterangan yang menunjukan bahwa stadium ini milik Fenerbahce (Diisi atau tdk diisi, tdk menjadi masalah).
Sekian tutorialnya, walaupun agak panjang semoga mdh dipahami, terima kasih...
Nb:
- Jgn lupa perhatikan jumlah tanda koma dan spasinya
- Utk mengetahui Id team bisa menggunakan Zs Editor by Buhalo88 atau Editor by ejogc327
- Utk mengetahui Id stadium bisa masuk ke stadium servernya (contoh stadio Artemio Franchi), cari folder render lalu cari folder thumnail, kemudian buka folder thumnailnya (di sini kita akan mengetahui id stadiumnya stxxx)
TUTORIAL SETTING MAP FINAL COMPETITION
Buka maps_competitions dgn notepad.
Lalu edit Formatnya seperti ini, saya ambil contoh setting Stadium Server utk Final UCL yg akan diselenggarakan di stadium Artemio Franchi yg ada di Stadium Server
13, , , , 142, Artemio Franchi, ITA - Artemio Franchi # Champion League Final
Keterangan:
13 = ini adalah id turnament (dalam contoh ini berarti 13 adalah id turnament UCL, jadi nanti tinggal disesuaikan dgn id turnament yg teman2 inginkan)
142 = ini adalah id stadium Artemio Franchi yg ada di stadium server, jadi nanti tinggal sesuaikan dgn id stadium tmn2 yg ingin dijadikan stadium final
Artemio Franchi = ini adalah nama stadium yg akan muncul di game
ITA - Artemio Franchi = Nama folder Stadium (ingat utk penulisan nama folder stadium di maps_competitions harus sama dgn nama folder stadiumnya, dan lokasi tempat stadiumnya)
# Champions League Final = yg ini hanya bersifat optional atau keterangan saja. Mau diisi atau tdk, bukan masalah
Nb: Jgn lupa perhatikan jumlah tanda koma dan spasinya.
Written by : Hcs Cvan
Mantap ini
ReplyDeleteSetting away stadium UCL gimana ya? Di maps_competitions
ReplyDeleteIni banget nih sama
DeleteBang minta list map_teams.txt stadium server brazil, jepang, sama korea selatan ada gak? gue bingung buka satu persatu foldernya
ReplyDeleteEnglish please i don't inderstand
ReplyDeletebang gimana cara setting buat world cup (ML,BAL MODE)
ReplyDeletemisalnya buat babak penyisihan,quarterfinal,semi final
biar stadiumnya gk random ???
bang itu maksudnya 13 cuma finalnya doangkan? ga keseluruhan uclnya pake stadium itu?
ReplyDeleteMakasih bg informasinya
ReplyDeleteMembantu
Gan, btw kalau sudah pakai stadium server tetap harus generate cpk stadium-nya atau bisa dilepas tanpa file cpk-nya kah?
ReplyDeleteHarrah's Casino & Racetrack - Mapyro
ReplyDeleteFind the best Harrah's 경주 출장마사지 Casino & Racetrack locations 전라북도 출장샵 and book your 김해 출장안마 stay at one of the best hotels in Washington, 김천 출장안마 D.C. 삼척 출장마사지
Hotels near Harrah's Las Vegas Casino & Hotel, NV
ReplyDeleteHotels 1 - 12 of 67 상주 출장안마 — Looking for hotels near Harrah's Las 고양 출장안마 Vegas Casino & Hotel in 문경 출장마사지 Las Vegas? Choose from 12 hotels within a 15 m w88 minute walk, with 서산 출장마사지 recommendations,